Cara Membuat Forum Tanya-Jawab di Blog
Sunday, March 17, 2013
31 Comments
Cara Membuat Forum Tanya-Jawab di Blog - Kali ini saya akan membagikan Cara Membuat Forum Tanya-Jawab di Blog. Forum Tanya-Jawab ini sangat berguna untuk blog kita, karena apabila pengunjung belum mengerti tentang yang dibaca mereka bisa menanyakannya kepada Anda melalui Forum Tanya-Jawab ini, Dan Anda sebagai Admin blog pun dapat menjawab pertanyaan yang diberikan oleh pengunjung blog Anda. Forum Tanya-Jawab ini dibuat oleh Situs FormSpring.Me, jadi bila ingin melakukan Tanya-Jawab harus memiliki akun FormSpring terlebih dahulu. Silahkan lihat contoh gambar dibawah ini.
Cara Membuat Forum Tanya-Jawab di Blog :
1. Silahkan kunjungi situs www.formspring.me
2. Kemudian isi data pada kotak pendaftaran (sign up), bisa juga melalui facebook.
3. Klik Get started
4. Pada Step 1, Klik Skip > Step 2, Klik Skip > dan seterusnya.
5. Silahkan Upload foto untuk profile Anda melalui Komputer Anda, bisa melalui facebook atau webcam.
6. Selanjutnya, klik Account settings
7. Klik Widgets
8. Silahkan copy kodenya.
9. Untuk langkah terakhir silahkan masukkan kode yang telah Anda copy ke Blog Anda.
- Login Blogger.
- Dashboard Blog.
- Layout >> Add a Gadget.
- HTML/JavaScript.
- Paste-kan kode tadi didalamnya.
- Save.
10. Selesai.
Sebagai contohnya Anda bisa lihat pada blog ini >> demo-previews.blogspot.com
Thanks Gan ,, Izin Praktek
ReplyDeletekeren bgd, pas buat blog yg udah profsional.
ReplyDeletetapi klo mnurut saya lebih praktis dg chatbox,
hehew..
blognya sudah saya follow jika berkenan follow balik yah :)
ReplyDeleteachmadrizali.blogspot.com
pertamax nih
ReplyDeleteBlogg nya super banget gan.. :)
ReplyDeletejarang lho ada Blogger yang punya PR dan Alexa Rank bagus, tapi mau menyediakan Name/URL untuk berkomentar.
Thanks
bagus..nih..thx atas infonya gan
ReplyDeleteKeren gan infonya
ReplyDeleteLangsung saya praktekan ya gan
ReplyDeleteblog agan dh saya follow ,
ReplyDeletefollow balik yh gan
http://maytommy-perdana.blogspot.com
bookmark dulu ah. prakteknya kapan-kapan :D
ReplyDeleteTErimakasih infonya gan, tapi menurut saya lebih bagus chatbox. masalahnya kalo yg agan jelasin ini disuruh daftar dulu..
ReplyDeletetau sendiri kan rata2 orang indonesia rajinya minta ampun..
jadi lebih efektif tanpa daftar..
Follow blog saya gan kalo berminat sumberlainnya.blogspot.com
Bagus banget gan infonya, saya blogger pemula nih.
ReplyDeletekalo bisa di bimbing dan di nilai blog saya juga..
thanks infonya gan,, salut sama yg punya blog.. bagus banget mana pageranknya tinggi..
ReplyDeleteakan segera coba saya praktekan bos, waitt :)
ReplyDeletegood post gan, kirain masih sama yang make naggle atau apalah,,,
ReplyDeletemantep gan infonya..thank u
ReplyDeletehttp://geograph88.blogspot.com/
Makasih untuk info n panduannya
ReplyDeleteSangat bermanfaat master , bagi newbie seperth saya ini .
ReplyDeleteBila master beqkenan kunbal ya Di blogku
Kunjungan Balik'a Gan ....
ReplyDeletehttp://remajazombie.blogspot.com/
Makasih ...
thank,,,tapi blh jg pk htmlcommentbox.com
ReplyDeleteterimakasih infonya kawan..
ReplyDeleteLangsung meluncur ke TKP
ReplyDeleteInfo bgs, gan. Salam kenal.
ReplyDeleteMaksih banyk infonya gan.
ReplyDeleteMenambah informasi dalam kreasi nge-blog. Terimakasih untuk tulisannya, salam kenal.
ReplyDeletethanks
ReplyDeletesama-sama gan, semoga bermanfaat.
Deletethak's you om :)
ReplyDeletesama-sama gan, tapi sapaan 'om' nya diganti ya, umur saya masih 14 :-d
Deletetutornya sangat bermanfaat, makasih buat infonya...
ReplyDeletegoo.gl/WCKGER
Kalau pengen buat Forum yang oke memang harus modal hosting dulu ya gan
ReplyDelete