-->

Inilah Aplikasi Penghemat Baterai Android Terbaik 2015

Pada postingan kali ini saya akan berbagi tentang aplikasi penghemat baterai Android terbaik dan terpopuler 2015. Sebelum membeli sebuah smartphone Android yang perlu kita perhatikan salah satunya adalah mengenai kapasitas baterai ponsel tersebut. Apabila ponsel Android tersebut hanya memiliki kapasitas baterai yang kecil maka tentu menjadi masalah atau kendala tersendiri bagi penggunanya. Berlebih sebuah ponsel Android seperti yang kita ketahui juga dapat menjalankan beragam aplikasi secara bersamaan atau yang biasa disebut dengan multitasking, sehingga dengan demikian akan membuat baterai Android tersebut semakin boros.

Berbicara tentang menghemat baterai Android, maka langkah yang tepat dan paling dianjurkan adalah dengan menggunakan aplikasi penghemat baterai Android. Ada banyak aplikasi yang berguna untuk menghemat baterai Android yang telah disediakan di Google Play Store secara gratis ataupun yang sudah tersebar di Internet dalam bentuk APK, dan kali ini merupakan aplikasi penghemat baterai Android paling ampuh dan paling efektif untuk dicoba.

Berikut Aplikasi Penghemat Baterai Android Terbaik 2015:

1. DU Battery Saver

Aplikasi Penghemat Baterai Android
DU Battery Saver

Aplikasi penghemat baterai Android terbaik yang pertama adalah DU Battery Saver. Aplikasi yang satu ini merupakan yang paling populer dan banyak digunakan oleh kebanyakan pengguna Android. Hal tersebut dikarenakan aplikasi DU Battery Saver ini menyediakan berbaga fitur lengkap dan canggih untuk menghemat baterai ponsel Android Anda.


2. Battery Doctor (Battery Saver)

Aplikasi Penghemat Baterai Android
Battery Doctor (Battery Saver)

Yang kedua merupakan Battery Doctor Saver yang merupakan aplikasi penghemat baterai Android terbaik dan terpopuler di tahun 2015 ini. Aplikasi ini tidak kalah baik dengan aplikasi-aplikasi penghemat baterai Android lainnya, diantaranya memiliki banyak fitur guna menghemat dan mengoptimalkan baterai Android Anda, dan juga penggunaan aplikasi ini cukup mudah atau dapat dikatakan sangat mudah.


3. JuiceDefender - Battery Saver

Aplikasi Penghemat Baterai Android
JuiceDefender - Battery Saver

JuiceDefender merupakan aplikasi penghemat baterai Android terbaik saat ini. Dengan berbekal fitur lengkap, aplikasi ini mampu menghemat baterai Android Anda dengan mengoptimalkan daya baterai Android Anda sehingga dapat tahan lebih lama dari biasanya. Selain itu, tampilan atau desain aplikasi ini juga terlihat elegan dan dinamis.

17 Responses to "Inilah Aplikasi Penghemat Baterai Android Terbaik 2015"

  1. wah lumayan nih,bisa lebih ngirit baterainya.. tak coba dulu ya gan :)

    ReplyDelete
  2. Wah lumayan nih aplikasi nya untuk hemat pemakaian batrai android gua nih :)
    Biar kagak boros pemakaian baterai jadinya :)
    bermanfaat sob (y)

    ReplyDelete
  3. ane juga pake ini, emang joss ini gan

    ReplyDelete
  4. Pas banget sana HP saya yang sering boros batre, daripada boros batre mending pake software yang di atas. Terima kasih atas referensinya

    ReplyDelete
  5. harus pilih salah satu nih , pilih yang paling atas aja deh :D

    ReplyDelete
  6. Makasih gan, kebetulan hh android ane lumayan boros baterainya

    ReplyDelete
  7. kalo ane kurang percaya make ginian bisa ngirit batere :(

    ReplyDelete
  8. wahh mantap gan thanks infonya...syangnya ane ngk pake android hahaha :d

    ReplyDelete
  9. Setelah saya pikir2 sebuah aplikasi penghemat battery itu buknnya menghemat mlah cepet boros gan.kan namnya aplikasi harus berjalan diatas cpu dan gpu. Itu akan menambh asumsi battery. Bgtu juga penghemat ram kaya master ckeaner. Setelah ane teliti sama mlah tambh membuat ram penuh. Yah tapi infonya sangat bagus gan.mantab..

    ReplyDelete
  10. wahh mantap juga nih aplikasinya bisa bikin baterai hemat :>)

    ReplyDelete
  11. iya baterai memang penting gan, terutama sedang bermain sesuatu. Oleh karena itu, kita membutuhkan aplikasi penghemat baterai yang cocok untuk baterai hp kita :D agar tak cepat lowbat. Terima kasih gan karena telah memberitahu saya ijin download :D

    ReplyDelete

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel