-->

Cara Membuat Widget Ganti Warna Background Blog Otomatis

Cara Membuat Widget Ganti Warna Background Blog Otomatis - Banyak cara untuk membuat blog menjadi lebih indah, Salahn satunya adalah membuat Widget Warna Background Blog otomatis ini. Dengan memasang widget ini, pengunjung bisa memilih warna background kesukaan mereka. Selain pengunjung, Admin blog pun juga dapat mengganti background blognya dengan widget ini. Untuk contohnya sobat bisa lihat widget yang berada disidebar blog ini. Nah, berikut caranya :

1. Login ke Account Blogger sobat.
2. Pilih Rancangan > Elemen laman > Tambah Gadget
3. Copy kode dibawah ini di HTML/Javascript

<div class="widget-content">
<center><b>Silahkan pilih warna Background kesukaan sobat</b></center>
<br/>
<script type="text/javascript">
function bgChange(bg)
{
document.body.style.background=bg;
}
</script>
<table border="1" width="100%" height="20">
<tbody><tr>
<td onclick="bgChange('#8B008B')" bgcolor="#8B008B">
</td>
<td onclick="bgChange('#9400D3')" bgcolor="#9400D3">
</td>
<td onclick="bgChange('#008080')" bgcolor="#008080">
</td>
<td onclick="bgChange('#808080')" bgcolor="#808080">
</td>
<td onclick="bgChange('#CD853F')" bgcolor="#CD853F">
</td>
<td onclick="bgChange('#2F4F4F')" bgcolor="#2F4F4F">
</td>
<td onclick="bgChange('#DC143C')" bgcolor="#DC143C">
</td>
<td onclick="bgChange('#4B0082')" bgcolor="#4B0082">
</td>
<td onclick="bgChange('#A52A2A')" bgcolor="#A52A2A">
</td>
</tr></tbody></table>
</div>

Keterangan: ganti yang berwarna merah dengan kata - kata kesukaan sobat.
Yang berwarna biru, itu adalah kode warna. sobat dapat menggantinya dengan kode warna keinginan sobat, yang nanti akan ditampilkan. untuk kode warna, sobat dapat lihat DISINI

4. Klik Simpan. dan lihat hasilnya :)

1 Response to "Cara Membuat Widget Ganti Warna Background Blog Otomatis"

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel